Dampak Buruk Minuman Kaleng Pada Tubuh Kita

 

Untuk sekarang ini manusia sangat sering sekali mengkonsumsi minuman-minuman kaleng, mereka tidak memikirkan efek samping dari minuman kaleng itu, padahal minuman kaleng bisa dapat menyebabkan berbagai macam penyakit pada tubuh kita. Dibawah ini macam-macam minuman kaleng yang harus kita hindari!

             Diet soda

             Minuman berenergi

             Sports drinks

             Jus buah kemasan

Jika kita mengkonsumsinya kita dapat terkena berbagai macam yaitu:

1. Gagal ginjal

Ginjal yang dimasuki cairan yang didalam nya mengandung karbonasi dan kadar gula serta fruktosa yang tinggi dan dapat mengalami keterlambatan dalam kinerjanya yaitu menyaring racun dalam tubuh dan bisa kehilangan fungsi ketika mengatur kadar cairan dalam tubuh. Kondisi ini dapat menyebabkan terjadinya gagal ginjal.

2. Penyakit liver hati

 Jika kita mengkonsumsi minuman kaleng terlalu berlebihan kita akan terkena penyakit liver hati karena hati sangat mudah mengalami iritasi dan akan mengalami peradangan jika jumlah gas dan glukosa yang masuk kedalam kapasitas yang terlalu banyak. Oleh karena itu, hati akan sangat mudah mengalami ketidakmampuan secara bertahap-tahap dalam mempertahankan kestabilan metabolisme pada tubuh kita.

3. Kegagalan penyerapan kalsium

Bahayanya minuman kaleng pada tubuh kita disebabkan karena kandungan asam folat yang tinggi yang ada  pada minuman kaleng. Karena itu, asam folat yang terlalu banyak dikandung di dalam tubuh yang mampu menghilangkan kemampuan tubuh untuk menyerap kalsium yang menyebabkan munculnya penyakit osteoporosis.

4. Obesitas

Tingginya kadar pada glukosa dan fruktosa yang dapat menghambat suatu proses pembakaran lemak yang ada didalam tubuh sehingga penumpukan pada lemak mudah terbentuk dibeberapa bagian tubuh. Kondisi tersebut dapat meningkatkan bahaya nya minuman kaleng pada tubuh kita, yang dapat membuat bobot tubuh naik secara signifikan dan dapat mempermudah obesitas untuk mudah terbentuk.

5. Munculnya sel kanker

Jika kita mengkonsumsi minuman kaleng terus menerus hingga tidak dapat untuk kita imbangi dengan air putih yang cukup maka akan beresiko yang menyebabkan sel tubuh menjadi rusak dan secara bertahap akan mengalami perubahan didalam dna (deoxyribonucleic acid), bahayanya minuman kaleng yang berupa munculnya kanker terbukti dialami oleh orang-orang yang pencandu minuman bersoda selama puluhan tahun hingga ia tidak menyadarinya bahwa sel kanker sudah tumbuh bebas didalam tubuhnya.

6. Tubuh mudah mengalami dehidrasi

Jika kita terlalu banyak mengkonsumsi minuman-minuman kaleng baik itu yang mengandung karbonasi, Minuman yang berbahan dasar buah-buahan atau susu tetap saja juga memiliki dampak buruk yang sama ketika terlalu berlebihan mengkonsumsinya, yaitu tubuh akan mengalami kekeringan dan dehidrasi berat. Kita bisa mencegahnya dengan meminum air putih secukup nya saja.

7. Sakit perut

Anak-anak yang menyukai minuman-minuman kaleng yang berkarbonasi sangat sering sekali mudah mengalami sakit perut, yang disebabkan karena mengkonsumsi minuman kaleng itu yang dibarengi dengan makanan-makanan yang pedas atau yang banyak sekali mengandung lemak trans seperti goreng-gorengan. Namun jika kita terus mengonsumsi minuman kaleng yang terus dibarengi oleh goreng-gorengan, maka akan menyebabkan masalah besar yaitu akan terjadinya tekanan pada otot perut.

Minuman berkaleng sebenarnya gak semuanya berbahaya, namun ada juga manfaat dari minuman kaleng yaitu dapat memperlancar bab, meningkatkan kemampuan untuk menelan, dan memicu sensasi kenyang. Dan minumlah secukupnya saja dan jangan terlalu berlebihan karena akan berdampak buruk pada tubuh kita.

Komentar